Rabu, 14 Oktober 2015

Tips Mengatasi Wajah Berminyak Secara Alami

Tips Mengatasi Wajah Berminyak | Perlu diketahu oleh Anda semua bahwa wajah berminyak ini merupakan salah satu penyebab timbulnya jerawat. Nah, atasi segera wajah berminyak Anda sebelum jerawat muncul di wajah. Kulit wajah yang berminyak ini di tandai dengan wajah yang mengkilap terutama ketika kita bangun tidur di pagi hari. Tanpa menunggu lama, berikut di bawah ini ada beberapa cara untuk mengatasi wajah berminyak di wajah Anda.

Tips Mengatasi Wajah Berminyak Secara Alami

Tips Mengatasi Wajah Berminyak di Wajah

Inilah cara alami untuk mengatasi wajah berminyak yang bisa Anda lakukan dengan mudah yaitu sebagai berikut:
1.    Menggunakan Pisang
Perlu di ketahui bahwa pisang ini mengandung vitamin A, E dan B dan vitamin ini bermanfaat untuk mencegah penuaan disaat dini yang disebabkan oleh wajah yang berminyak.
Cara melakukannya yaitu:
•    sediakan pisang secukupnya,
•    haluskan pisang tersebut,
•    lalu oleskan pada seluruh wajah sampai leher dan diamkan hingga 30 menit.
•    Setelah itu, cuci dengan air sampai bersih.
Namun, jika wajah anda berjerawat bisa di tambahkan sedikit madu. Lakukan cara ini secara rutin setiap harinya agar wajah beminyak dapat berkurang.Selain itu juga Anda bisa mengkonsumsi pisang setiap harinya, hal ini berguna untuk mengrangi kram saat haid (bagi wanita).

2.    Dengan Mentimun
Mentimun ini memang baik juga di manfaatkan untuk mengatasi wajah berminya.
Cara melakukannya yaitu:
•    Anda dapat menyediakan timun secukupnya,
•    cuci dengan air hingga bersih,
•    lalu haluskan atau belender timun tersebut,
•    setelah halus oleskan pada seluruh wajah,
•    diamkan hingga 30 menit dan bilas dengan air hingga bersih.
Nah, begitulah caranya dengan memanfaatkan timun, lakukan cara ini satu kali dalam 3 hari secara rutin dan anda akan melihat hasilnya.

3.    Dengan Pisang, Susu dan Madu
Campuran semua bahan di atas memang cocok untuk mengatasi wajah berminyak terutama wajah berminyak yang di sebabkan oleh pori-pori besar besar pada kulit wajah.
Cara melakuknnya yaitu:
•    Anda dapat menyediakan pisang secukupnya,
•    Lalu haluskan pisang tersebut dengan di tambah susu dan madu secukupnya,
•    aduk hingga merata dan maskerkan pada wajah hingga leher,
•    diamkan hingga 30 menit, bilas dengan air hangat, dan bersihkan dengan air yang dingin hingga bersih.
begitulah caranya dan lakukan cara ini secara rutin selma dua kali dalam seminggu. Selamat mencobanya dan anda akan melihat hasilnya.

4.    Dengan Jeruk Lemon
Mengapa jeruk lemon dapat bermanfaat untuk mengatasi wajah berminyak? Karena jeruk lemon ini mengandung vitamin C yang tinggi yang mambuat kulit tampak cerah dan juga dapat mengatasi jerawat begitupun wajah yang berminyak.
Cara melakukannya yaitu
•    Anda dapat menyediakan jeruk lemon secukupnya,
•    belah hingga menjadi dua dan peras jeruk lemon itu dengan ditambah sedikit madu ke dalamnya,
•    aduk hingga merata dan hasilnya di oleskan pada seluruh wajah dan leher,
•    diamkan hingga bebrapa menit dan kemudia bilas dengan air sampai bersih.
Namun, jika hasilnya ingin sempurna minum juga ari jeruk lemon denga ditambahkan madu setiap harinya. Lakukan secra rutin agar wajah yang berminyak yang mngakibatkan jerawat dapat segera sembuh.

Nah, itulah tips mengatasi wajah berminyak yang bisa denga mudah Anda lakukan. Lakukan cara tersebut di atas secara rutin dan teratur di setiap harinya.
Kalau begitu sekian dulu postingan hari ini sampai jumpa di postingan selanjutnya.

SEMOGA BERMANFAAT

Tidak ada komentar:

Posting Komentar